Rabu, 29 Januari 2020

Mau jadi penulis, ga' usah banyak miKIR, di KIR Aja.....

Selamat datang dan selamat bergabung di  KIR  SMA Negeri 1 Model Masbagik....
Gudangnya calon penulis muda Indonesia




Biarkan jari lentikmu mengukir kata... 
menyibak setiap lekukan-lekukan makna........ 
yang sarat akan arti,.....
dan penuh dengan baluran hikmah...... 


" Kalau kamu bukan anak raja dan engkau bukan anak ulama besar, maka jadilah penulis "
Abu Hamid Al Ghazali atau  Imam Al-Ghozali  
 (Filsuf dan sofis dari Persia 1058-1111)

Hanya karya sastra yang mampu menyingkap fragmen tak dikenal keberadaan manusia yang memilik alasan bertahan. Menjadi penulis bukan mengkhotbahkan kebenaran melainkan menemukan kebenaran
Milan Kundera
( Penulis dan pengkritik dari Ceko 1929 )
 
Menjadi penulis itu tak cukup sekadar menjelma kutubuku, tetapi jadilah predator buku!
Helvy Tiana Rosa
( Sastrawan asal Indonesia 1970 )
 
Penulis yang masih muda, meniru. Penulis yang sudah berpengalaman, mencuri ide.
T. S. Eliot
(Penyair, Peraih Nobel sastra (1948) dari Amerika 1888-1965)
 
Benar kata seorang penulis, bila kita terus menerus mengimpikan sesuatu, maka segenap alam semesta akan membantu kita mewujudkannya. Dan sekarang, tibalah giliranku menemui mimpi-mimpi itu.
Sandi Firly
(Penulis dari Indonesia 1975)
 
and.......
 
Syarat untuk menjadi penulis ada tiga, yaitu: menulis, menulis, menulis. 
 Kuntowijoyo
 
 


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar